Spesifikasi dan Harga Nexus 6P, ponsel canggih android marshmallow besutan HUWAWEI

Cubacompanioni - Setelah kita membahas tentang harga Android Marshmallow nexus 5  kini kita beranjak ke " saudara seangkatan " nya yang lebih dikenal dengan HUWAWEI GOOGLE NEXUS 6P. Seperti judul diatas, anda sudah dapat mengira bahwa ponsel kembaran dari Nexus 5 ini adalah ponsel keluaran vendor Huwawei.

Huwawei Google Nexus 6P ini adalah ponsel kedua yang didaulat oleh google untuk pertama kalinya menggunakan sistem operasi android marshmallow terbitan google yang tentunya terbaru dan tercanggih. Lalu apa saja kelebihan Huwawei Google Nexus 6P ini?

mari kita simak.

Huwawei Google Nexus 6P adalah ponsel pintar yang menggunakan sistem operasi terbaru yaitu android marshmallow, ponsel ini dikembangkan dengan mencakup aspek teknis yang sangat mumpuni. didukung oleh prosessor Octa-core yang dipasang dengan dua inti Quad-core berkecepatan tinggi dan berbasis 64 bits. Prosessor ini  menggunakan Qualcomm MSM8994 Snapdragon 810 dengan kecepatan Quad-core 1.55 GHz Cortex-53 dan Quad-core 2.0 GHz Cortex-57. Kemampuan prosessor semakin tangguh karena didukung oleh kapasitas RAM cukup besar yakni 3 GB. Dari sini bisa disimpulkan ponsel Huawei Nexus 6P merupakan ponsel kelas atas super tangguh dan mampu menjalankan berbagai aplikasi yang berat sekalipun dengan lancar.

Layar dari Huwawei Nexus 6 ini juga sangat mumpuni berbekal layar Layar AMOLED 5.7 inci
dengan teknologi AMOLED capacitive touchscreen, yang mampu menghasilkan warna mencapai 16M colors. Layar Huawei Nexus 6P ini memiliki resolusi sebesar 1440 x 2560 piksel dan kepadatan layar mencapai 515 ppi.

Berikut adalah spesifikasi lengkap android nexus 6P

1. GENERAL

  • Form factor          : Touchscreen
  • Dimensions (mm)  : 159.30 x 77.80 x 7.30
  • Weight (g)          : 178.00
  • Battery capacity    : 3450 Mah
  • Removable battery  : No
  • Colours                  : Frost, Aluminium, Graphite
  • SAR value          : 0.00
2. DISPLAY


  • Screen size (inches)  : 5.70
  • Touchscreen          : Yes
  • Resolution                  : 1440x2560 pixels
  • Pixels per inch (PPI)  : 518
3. HARDWARE
  • Processor make : Qualcomm Snapdragon 810
  • RAM                 : 3GB
  • Internal storage         : 32GB
4. CAMERA
  • Rear camera : 12.3-megapixel
  • Flash         : Yes
  • Front camera : 8-megapixel
Untuk harga Nexus 6P ini dibanderol dengan kisaran harga bervariasi, untuk memori 32GB dibandrol USD.499 atau sekitar Rp.7.2 jutaan, sementara varian 64GB dibandrol USD.459 atau sekitar Rp.7.9 jutaan dan untuk versi tertinggi 128 GB dibandrol USD.649 atau sekitar Rp.9.4 jutaan. Bagaimana?? Tertarik?? mungkin harus menunggu beberapa lama hingga ponsel ini masuk ke Indonesia.
5 24

No comments:

Post a Comment

Sponsor

JASA PENGIRIMAN
Pengiriman langsung dilakukan pada hari pemesanan
Copyright © 2015. SurgaBelanja Allright reserved.